smkkrian2.sch.id | Surabaya – Rabu (14/9) Perwakilan SMK KRIAN 2 sedang mengikuti workshop yang dipersembahkan oleh @fujifilm_id di @sentradigital Surabaya, dengan pemateri @ariamphibia.
Workshop yang dilaksanakan Jumat malam di Sentra Digital Learning Center ini mengundang para antusias fotografi untuk menjajal perangkat terbaru dari Fujifilm. Yaitu Fujifilm XT-100. Kamera yang merupakan line up produk antara Fujifilm XA-5 dan XT-20 ini menghadirkan kelebihan dari masing-masing produk dengan harga yang ekonomis. Sasaran penjualan dari kamera ini adalah para penggiat sosial media, vlogger, photographer travel, dan pengguna awam.
Saat itu perwakilan SMK Krian 2 diajak untuk mencoba langsung Fujifilm XT-100 serta mengenal fitur-fitur andalan dari Fujifilm XT-100. Selain itu para peserta juga diberi pengetahuan dalam landscape photography oleh fotografer Ari Amphibia. #KaryaNyataUntukIndonesia. (NB)
You might also like
More from Kerjasama Industri
SMK Krian 2 Sidoarjo bersinergi dengan Gamelab untuk kelas Industri dengan kompetensi keahlian Desain Komunikasi Visual
Gamelab adalah lembaga pendidikan dan pelatihan kerja untuk mengoptimalkan skill digital dengan materi yang disusun para profesional …
MOU Link and Match antara SMK Krian 2 Sidoarjo bersama Swiss-Bellin Hotel
Kegiatan ini Bertujuan untuk Pembahasan lingkup kerjasama yang di jalin antara SMK Krian 2 Sidoarjo dengan Swiss-Bellin Hotel. …
SMK Krian 2 Sidoarjo menjadi tempat Upskilling dan Reskilling SMK – SMK sekitar terkait Kompetensi Keahlian Mekatronik yang bekerja sama dengan PT. Alpha Mechatronics
Kegiatan ini bertujuan untuk melatih peserta untuk Pemrograman sistem Mekatronika. Selain itu, mendapatkan bimbingan dari Praktisi PT. …