Selasa, 14 Juni 2022.
Bursa Kerja Khusus SMK Krian 2 bekerja sama dengan PT Sunjaya Coating Perdana mengadakan perekrutan tenaga kerja kepada alumni SMK Krian 2. Perekrutan ini terdiri dari 3 tahap yakni seleksi administrasi, seleksi psikologis dan interview. seleksi administrasi diikuti oleh 30 peserta. Sebanyak 15 peserta lolos untuk mengikuti seleksi psikologis dan interview.
Dari hasil test tersebut, dioeroleh hasil 5 peserta dinyatakan lolos untuk bekerja di PT Sunjaya Coating Perdana. Pengumuman peserta lolos seleksi PT Sunjaya Coating Perdana :
1. Ramadani mulyono putra
2. M Arif Hidayatullah
3. Kevin Rahma Putra
4. Aqshal Shelliya
@kemdikbud.ri @kamivokasi @mitrasdudi @direktoratsmk @kursuskita @diktivokasi @dyandraacademy @wikan_sakarinto
#Mitrasdudi #Vokasi #VokasiKuat #MenguatkanIndonesia #SMKBisa #SMKHebat #MitraVokasi #SMKcakapdigital
#SMKCakapDigital2021 #smkkrian2 #skarida
#smkpusatkeunggulan
#smkkrian2sidoarjo
#smkskrian2sidoarjo
#smkprestasi #smkkrian #krian
#smksidoarjo #sidoarjo
#sidoarjohits #krianhits
#ppdb2022 #ppdb
#smkterbaik #smkfavorit
#sekolahfavorit #sekolahterbaik
More from Bursa Kerja Khusus
Pembekalan PKL Gelombang 2 untuk Kelas XI dari PT Karya Bintang Mandiri dan PT Kirana Commercial Kitchen sebelum Kelas XI melakukan program PKL di dunia kerja
Pembekalan PKL (Praktik Kerja Lapangan) merupakan suatu kegiatan yang dilaksanakan untuk mempersiapkan peserta didik sebelum nantinya disalurkan ke tempat …
Pembekalan PKL untuk Kelas X dari PT Karya Bintang Mandiri dan PT Kirana Commercial Kitchen sebelum Kelas X melakukan program PKL di dunia kerja
Pembekalan PKL untuk Kelas X dari PT Karya Bintang Mandiri dan PT Kirana Commercial …
SOSIALISASI PEKAN KARIR SMK KRIAN 2
Pelaksanaanya Pekan karir Kelas XII SMK Krian 2 Sidoarjo yang di adakan di Aula SMK Krian 2 Kegiatan ini …