Senin, 17 Januari 2022, telah berlangsung acara pelantikan pengurus OSIS Masa Bakti 2021/2022 yang dimulai pada pukul 08.00.Acara ini dihadiri langsung oleh bapak kepala SMK Krian 2 beserta staff. Kegiatan ini diawali dengan proses pemungutan suara kepada seluruh peserta didik SMK Krian 2 yang berazaskan Luber (Langsung Umum Bebas dan Rahasia) sebagai bentuk pengamalan Pancasila Sila ke 4. Ketua OSIS terpilih masa bakti 2021/2022 adalah Moch. Ervito Rial Febriantara kelas XI MM 2
Selanjutnya, Bapak kepala sekolah dalam pidatonya berpesan agar para pengurus OSIS dapat melaksanakan tanggung jawabnya dengan baik sesuai tugas pokok dan fungsional dalam keorganisasian, melaksanakan visi misi yang telah disampaikan pada saat kampanye kepada seluruh peserta didik SMK Krian 2.
@kemdikbud.ri @kamivokasi @mitrasdudi @direktoratsmk @kursuskita @diktivokasi @dyandraacademy @wikan_sakarinto
#Mitrasdudi #Vokasi #VokasiKuat #MenguatkanIndonesia #SMKBisa #SMKHebat #MitraVokasi #SMKcakapdigital
#SMKCakapDigital2021 #smkkrian2 #skarida
#smkpusatkeunggulan
#smkkrian2sidoarjo
#smkskrian2sidoarjo
#smkprestasi #smkkrian #krian
#smksidoarjo #sidoarjo
#sidoarjohits #krianhits
#ppdb2022 #ppdb
#smkterbaik #smkfavorit
#sekolahfavorit #sekolahterbaik
More from Kegiatan Sekolah
Kegiatan Penguatan Karakter Peserta Didik Kelas XII SMK KRIAN 2 Sidoarjo melalui Ziarah Wali 5 dan Do’a Bersama
Kegiatan ini juga sebagai bagian Pendidikan Karakter untuk mengenang jasa para Wali dalam menyebarkan agama islam di indonesia, …
Expo Expose Hebatnya SMK Jawa Timur di Grand City Surabaya
Kunjungan booth oleh Bapak Yusron dari Dirjen Vokasi dan Ibu Kepala Bidang SMK Dinas Pendidikan Provinsi Jatim. Tujuan …
Refleksi Teaching Factory Skema Pengimbasan di SMK Krian 2 Sidoarjo
Sambutan oleh Kepala SMK KRIAN 2, Bapak Indra Wahyu Suliswanto, M.Pd dalam Peserta Refleksi TEaching Factory …